Fakta-Fakta Menarik Yang Harus Kamu Tau

Category: Uncategorized

5 Fakta Unik Dunia Sains yang Jarang Diketahui Orang

  1. Apakah Berbahaya Jika Kita Tidak Sengaja Menelan Permen Karet?

Permen karet dikatakan berbahaya jika tidak sengaja tertelan ke dalam saluran pencernaan.

Banyak mitos yang berkembang bahwa permen karet tidak bisa dicerna oleh sistem pencernaan.

Faktanya, meskipun lambung tidak bisa mencerna permen karet, permen karet tetap bisa keluar dari tubuh.

Polimer karet tahan terhadap asam lambung, sehingga sulit dicerna. Bagian dari polimer karet tersebut berpindah ke usus besar dan dikeluarkan.

Begitu juga dengan biji-bijian, seperti biji jeruk yang tertelan secara tidak sengaja.

Sistem pencernaan kita yang canggih mampu mengeluarkan berbagai makanan yang tidak dapat dicerna hampir setiap hari.

  1. Mengapa Kura-Kura dan Penyu Bisa Berumur Panjang? 

Sering ditanyakan banyak orang, mengapa kura-kura dan penyu bisa berumur lebih panjang dibandingkan hewan lain?

Bahkan ada seekor kura-kura yang berusia 189 tahun dan diberi penghargaan sebagai hewan darat tertua di dunia oleh Guinness World Records.

Nah, untuk menjawab pertanyaan tersebut, mari simak penjelasan dari para ilmuwan melalui Live Science berikut ini.

Menurut Jordan Donini, profesor biologi dan ekologi penyu dari Florida Southwestern State Collage, mengatakan penyu bisa hidup selama 50 sampai 100 tahun.

menurut penelitian sains, DNA yang terdapat di dalam tubuh kura-kura dan penyu lebih tahan terhadap kerusakan.

Sehingga mereka bisa hidup lebih lama dari hewan lainnya bahkan manusia.

Kura-kura juga memiliki kemampuan untuk membunuh sel-sel yang rusak agar melindungi diri dari efek jangka panjang kerusakan sel.

Kemampuan ini bernama apoptosis, yang bila dijelaskan secara sederhana berarti proses penghilangan sel-sel yang rusak oleh organisme tertentu.

Inilah yang membuat kura-kura terhindar dari penyakit seperti kanker dan kerusakan sel yang mempercepat kematian.

  1. Mengapa Rambut Manusia Berbeda-beda? 

Teman-teman sering pasti sering melihat perbedaan rambut pada manusia.

Ada yang rambutnya keriting, ada yang lurus, ada yang berwarna coklat, ada yang hitam.

Setiap manusia memiliki genetik yang berbeda, yang diturunkan dari orang tuanya.

Setiap genetik dari orang tua membawa sifat dominan dan resesif. Dominan artinya gen tersebut lebih kuat daripada yang resesif.

Nah, gen dengan sifat dominan ini dapat menutupi karakter lain, dan membentuk variasi gen.

Perbedaan genetik ini memengaruhi perbedaan karakter dan penampilan fisik pada manusia.

Sehingga kadang kita bisa terlihat berbeda dari orang tua kita, karena adanya sifat-sifat genetik yang saling memengaruhi.

  1. Mengapa Matahari Berubah Jingga Ketika Menjelang Senja? 

Pertanyaan ini merupakan hal yang dekat dengan kita.

Kita sering bertanya-tanya, mengapa matahari akan berwarna putih terang ketika siang, namun berubah oranye kejinggaan ketika senja?

Dilansir dari National Geographic Indonesia, seorang ahli meteorologi dari Australia bernama Adam Morgan mengatakan bahwa ketika terbit dan terbenam, matahari sedang berada di posisi rendah pada cakrawala.

Ketika berada di posisi ini, sinar matahari harus melewati berlapis-lapis atmosfer untuk bisa terlihat oleh mata manusia.

Nah, pada saat sinar matahari menabrak lapisan atmosfer, cahayanya akan terhambur.

Penghamburan cahaya ini juga dipengaruhi oleh beberapa hal, di antaranya debu, asap, dan partikel lain yang berada di udara.

Partikel-partikel inilah yang menimbulkan hamburan cahaya akibat pemantulan yang terjadi ketika sinar matahari mencapai bumi.

Cahaya matahari terpancang melalui gelombang cahaya.

Semakin panjang gelombang cahaya, maka semakin lama cahaya tersebut berhamburan di atmosfer.

Spektrum cahaya biru memiliki gelombang yang lebih pendek dibandingkan dengan spektrum cahaya warna merah atau merah muda.

Nah, ketika siang hari, lapisan atmosfer jumlah lebih sedikit, sehingga cahaya biru lebih mudah menembus masuk.

Itulah mengapa di siang hari kita dapat melihat pemandangan langit biru.

Ketika bumi berada jauh dari matahari, lapisan atmosfer yang harus dilalui matahari semakin tebal.

Nono4D

Nono4D

Nono4D

Nono4D

Nono4D

Nono4D

Nono4D

Nono4D

Nono4D

Nono4D

Nono4D

Nono4D

Nono4D

Nono4D

Nono4D

Nono4D

Fakta Unik Bulu Babi atau Landak Laut

digart.biz-Bulu babi adalah salah satu spesies hewan laut, Bulu babi ini termasuk jenis biota laut pemakan tumbuhan, ada sebagian orang juga menyebut biota ini dengan nama Landak laut. Di lansir dari bobo.id bulu babi memiliki bentuk bulat dengan seluruh bagian tubuh yang dikelilingi cangkang berduri tajam.

Karena hewan ini jenis biota laut/pemakan tumbuhan, bulu babi sering di temukan dekat karang. Selain mempunyai duri yang tajam serta beracun, bulu babi ternyata mempunyai fakta unik lainnya. Berikut adalah beberapa faktanya:

1. Bisa di Makan

Di balik cangkangnya yang penuh duri, bulu babi menyimpan daging dengan cita rasa yang lezat. Bagian tubuh yang bisa dimakan ini memiliki warna kuning cerah, dengan rasa dan tekstur yang lembut seperti mentega.

Bulu babi dikonsumsi sebagai sumber protein oleh orang Alaska, nelayan di Antartika Utara hingga Selandia Baru. Selain itu di ketahui juga bulu babi lebih dulu di konsumsi oleh suku asli Amerika.

2. Di Jual Dengan Harga Mahal

Sebagai biota laut yang bisa dikonsumsi, buku babi tentu bisa anda beli di restauran. Namun tidak banyak semua restaurant menjualnya karena harga makanan laut ini sangat mahal. Meskipun bentuknya kecil, harga bulu babi kualitas bagus terbilang mahal sekitar 450 gram bulu babi harganya Rp 40.000-an.

Mahalnya makanan ini bukan hanya karena rasanya yang enak, tapi ada beberapa faktor lain. Bulu babi memang tersebar di seluruh lautan, namun tidak semua jenis bulu babi bisa dikonsumsi, ada sekitar 950 spesies bulu babi yang ada di lautan, Namun hanya sekitar 18 spesies yang dapat dikonsumsi oleh manusia.

3. Bisa Hidup Dalam Waktu Lama

Bulu babi bisa bertahan hidup sekitar 30 tahun, bahkan ada juga beberapa spesies bulu babi yang bisa bertahan lebih lama melebihi usia rata-rata manusia. Di alam liar, diketahui ada bulu babi yang bisa bertahan hidup hingga 200 tahun.

4. Tanda Kerusakan Terumbu Karang

Fakta berikut yang unik dari bulu babi adalah kehadirannya yang menjadi tanda kerusakan terumbu karang. Bulu babi yang ada di sekitar terumbu karang sering menjadi tanda bahwa terumbu karang di tempat tersebut dalam keadaan rusak. Selain itu, keberadaan bulu babi juga menjadi tanda bahwa air tidak tercemar logam berat.

Nahhhhh…. Sekarang kita sudah mengetahui beberapa fakta unik tentang hewan bulu babi/Landak laut ini guys.. semoga bermanfaat yaa..

© 2024 FAKTA MENARIK

Theme by Anders NorenUp ↑